Sarana dan Prasana yang dibutuhkan
Ketersedian Sistem baik Software maupun Hardware
Merupakan aplikasi berbasis web yang membantu pengelolaan dan pengadministrasian. Kegiatan akademik disuatu lembaga pendidikan tinggi seperti :
Pengelolaan yang dimaksud antara lain mulai dari pendataan Mahasiswa, Dosen, Fakultas, Prodi, Matakuliah, Kurikulum, dll. Penjadwalan Perkuliahan, Pengisian KRS sampai dengan pelaporan data.
Ketersedian Sistem baik Software maupun Hardware
Komputer PC atau Laptop
Jaringan Internet dan Browser Chrome / Mozzila
- Data Mahasiswa
- Data Dosen
- Data Mata Kuliah dan Kurikulum
- Data Jadwal Kuliah
- Data KRS
- Data Nilai
- Data Ruangan
- Data Grade Nilai
Berbasis Web HTML, PHP dan Java Programming Support multi browser (mozilla firefox / Google chrome)
Aplikasi Siakad di buat sesuai dengan kebutuhan dan kegiatan akademik